Description
https://merdekakreasi.co.id/?post_type=product&p=1724&preview=true
Rp75.000
Teori akuntansi menjadi landasan untuk memecahkan masalah-masalah akuntansi secara beralasan atau bernalar yang secara etis dan ilmiah dapat dipertanggungjawabkan. Dengan teori, orang akan melihat masalah dengan perspektif yang lebih luas dan bebas dari hal-hal yang teknis dan rinci. Makna teori ibarat sebagaimana melihat dari atas dalam suatu teater.
Reviews
There are no reviews yet.