Description
https://merdekakreasi.co.id/?post_type=product&p=1057&preview=true
Rp85.000
Buku Hukum Waris Islam lahir untuk membahas persoalan-persoalan waris yang disajikan dalam bentuk sederhana dari ilmu fiqih yang sedemikian luas. Buku ini akan menyajikan berbagai informasi terkait masalah waris kekinian, dan berbagai perbedaan pendapat para ahli dalam menyikapinya. Lalu pilihan kami serahkan kepada para pembaca. Pemikiran progresif tentang golongan penerima waris dan pembagiannya dipelopori oleh para pegiat keadilan dan gender yang melihat fiqih mawaris masih bias gender dan belum memenuhi nilai-nilai keadilan dalam kultur masyarakat Indonesia khususnya.
Reviews
There are no reviews yet.